Statistik Kesejahteraan Rakyat Kota Surakarta 2018 - Badan Pusat Statistik Kota Surakarta

BPS Kota Surakarta melayani permintaan atau konsultasi data setiap hari Senin–Jumat pukul 08.00–15.30 WIB. Live chat WhatsApp.

Statistik Kesejahteraan Rakyat Kota Surakarta 2018

Nomor Katalog : 4101002.3372
Nomor Publikasi : 33720.1815
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 28 Desember 2018
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 11.21 MB

Abstraksi

Kesejahteraan rakyat merupakan muara akhir dari proses pembangunan nasional. Definisi tingkat kesejahteraan tentunya bersifat relatif dan belum sepenuhnya dapat terukur. Publikasi Kesejahteraan Rakyat Kota Surakarta Tahun 2018 ini menyajikan data dalam bentuk kumpulan tabel kuantitatif yang mempresentasikan kondisi sosial ekonomi penduduk Kota Surakarta.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Surakarta (BPS-Statistics Surakarta Municipality)   •   Jalan P. Lumban Tobing 6 Surakarta

57139   •   Telp./Fax. (0271) 635428  •   E-mail: bps3372@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik